Description : Lapis Surabaya is one of the traditional Indonesian cakes that originates from Surabaya, East Java. The cake consists of thin, soft layers with a vanilla flavor, separated by layers of jam or buttercream. The cake layers are made from eggs, sugar, wheat flour, and milk. The cake is usually served in the form of rolls or cut into pieces according to desire. Lapis Surabaya is often served at special occasions such as weddings or birthdays.
Tags: Lapis Surabaya Cakemix Resep Lapis Surabaya Lapis Surabaya lezat Lapis Surabaya yang mudah dibuat Lapis Surabaya homemade Lapis Surabaya enak Lapis Surabaya yang populer
Campur Gusto Cantina Layer Cake, telur, dan kuning telur, aduk dengan kecepatan tinggi selama ± 10 menit. Kocok butter/margarin selama ± 10 menit hingga mengembang kaku. Timbang 270 g adonan, tambahkan cokelat bubuk (beri sedikit air panas hingga menjadi seperti pasta), cokelat pasta, dan 108 g butter/margarin yang sudah dikocok, aduk rata, tuang ke dalam loyang ukuran 22x22x4 cm yang sudah dioles margarin dan dilapisi kertas roti. Campur jadi satu sisa adonan dengan sisa butter/margarin, aduk rata lalu tuang ke dalam 2 loyang ukuran 22x22x4 cm yang sudah dioles margarin dan dilapisi kertas roti. Panggang ketiga loyang dalam oven panas 180°C selama 20 menit.
Gusto Cantina Layer Cake 345 g , Telur 375 g , Kuning telur 90 g , Butter/margarin 325 g , Cokelat bubuk 10 g , Cokelat pasta 8 g
Tersedia dalam gramasi 10 Kg & 1 Kg